Pengertian Tentang LSI keyword


Pengertian Tentang LSI keyword - Sahabatku pembaca Setia Blakkotang, Saat ini anda sedang membaca pembahasan tentang Pengertian Tentang LSI keyword, saya hanya seorang newbie yang berbagi, dan mudah mudahan artikel ini bisa membantu sahabat semua dan tentunya anda bisa memahami dan menerapkanya ,bila ada kekurangan atau kesalahan harap di maklumi dan di beri saran ya... .

Judul : Pengertian Tentang LSI keyword
Membahas artikel tentang : Pengertian Tentang LSI keyword

Silahkan lihat juga artikel bermanfaat lainya


Pengertian Tentang LSI keyword

Artikel Blogging,

Pengertian Tentang LSI keyword

Sebenarnya LSI Keyword adalah sebuah singkatan dari Latent Semantic Indexing Keyword yang memiliki pengartian sebuah kumpulan kata yang mempunyai relevansi / kaitan dengan keyword yang kita pilih. Bisa jadi sekumpulan kata tersebut  menjadi persamaan kata tau beberapa kata yang terikat dengan keyword utama yang kita pilih.

Gambar LSI keyword


Mungkin penjelasan di atas akan lebih jelas lagi bila saya beri contoh jika kita memberi kata kunci utama adalah " Produksi Tempe " pada LSI keyword pada kata kunci Produksi Tempe  bisa juga seperti Tempe Goreng,Tempe Sayur atau bisa Tempe Kedelai   Mengapa demikian karena ketiga kata kunci ada keterkaitanya dengan kata kunci utama yaitu  Produksi Tempe.  Misal ada sebuah bola bermerk tempe google tidak akan menjadikan kata itu sebagai LSI karena tidak ada kaitanya dengan makanan Tempe.

Terus Apa Kaitanya LSI Keyword dengan SEO

search angine google sekarang bekerja dengan alogaritma yang menerapkan LSI Keyword. Tatkala artikel anda muncul di halaman pencarian sebetulnya google membidik kata kunci utama pad judul artikel dan isinya. Dan google memeriksa keseluruhan jika judul tidak sesuai dengan isi artikelnya maka googge akan menerapkan kata kunci LSI pada artikel tersebut

Maka dari itu pengaruhnya sangat besar kepada SEO  jika penempatan kata kunci dan kepadatanya tepat akan sangat membantu artikel anda muncul di pencarian google. Walau menggunakan kata kunci yang beragam namun masih dalam satu ide,  dan kemungkinan besar artikel anda akan berapa di tampilan pencarian pertama pada google.LSI Keyword juga termasuk salah satu langkah untuk Mengoptimalkan SEO On Page.

Kesimpulan pengertian LSI Keyword adalah

jika kita menginginkan artikel kita berada di pencarian paling depan kita harus memberikan kata kunci LSI keyword dan peletakanya juga harus dengan tepat, kata kunci yang di sebut LSI  minimal harus ada 3 x dalam artikel tersebut. Apalagi jika penempatanya tepat dan bisa membidik sampai 5 kata kunci akan memberikan peluang sangat besar untuk di temukan di mesin pencari.


Begitulah Pembahasan tentang artikel ini Pengertian Tentang LSI keyword

Mungkin itu saja yang bisa saya jelaskan Pengertian Tentang LSI keyword, Dan semoga artikel ini bisa sedikit membantu untuk para sahabat blakkotang .

Sahabat sedang membaca pembahasan tentang Pengertian Tentang LSI keyword Pembahasan ini url permalinknya adalah https://blakkotang.blogspot.com/2016/01/pengertian-tentang-lsi-keyword.html Dan semoga pembahasan Mengenai Pengertian Tentang LSI keyword, Bisa Membantu Dan semoga juga artikel ini bisa bermanfaat, dan bila arikel ini menurut sahabat blakkotang bermanfaat silahkan di bagikan kepada teman atau sahabat-sahabat lainya, terimakasih ,

ARTIKEL BERIKUTNYA :

.

0 Response to "Pengertian Tentang LSI keyword"

Post a Comment